PTPN IV PalmCo Targetkan Tanam Jagung 3.000 Ha di Tahun 2025, Optimalkan Lahan Replanting Sawit

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PTPN IV PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit. (Dok. Sawitindonesia.com)

PTPN IV PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit. (Dok. Sawitindonesia.com)

JAKARTA – Holding Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero) melalui Sub Holding PTPN IV PalmCo mengoptimalkan pemanfaatan areal replanting atau tanam ulang.

Dengan mengembangkan penanaman jagung guna mendukung percepatan program pemerintah di bidang ketahanan pangan Nasional.

Pemerintah Indonesia sendiri memasang target untuk dapat mencapai swasembada pangan pada 2027.

Dengan langkah dan sinergi bersama seluruh pihak serta penyatuan visi dan misi, maka ketahanan dan swasembada pangan diharapkan bisa tercapai.

PTPN IV PalmCo yang merupakan bagian grup PTPN, menjalankan amanat pemerintah dalam hal ketersediaan lahan.

Direktur Utama PTPN IV PalmCo Jatmiko Santosa mengatan hal tersebut dalam keterangannya di Jakarta, Jumat (24/3/2025).

“Untuk tahun ini, dari 20,9 ribu Ha kebun sawit yang diremajakan di lahan perusahaan, sebesar 3.000 Ha kita harapkan dapat ditanami jagung,” kata Jatmiko.

“Mulai akhir Januari lalu, perusahaan telah melaksanakan penanaman jagung serentak.”

“Di beberapa unit kerja dan areal petani mitra yang tersebar di lima provinsi yaitu Sumatera Utara, Jambi, Kalimantan Timur, Jawa Barat, dan Riau.”

“Sebulan berjalan, kurang lebih hampir 8 hektare jagung telah ditanam,” ujar Jatmiko.

Penanaman jagung pipil itu sendiri dilaksanakan secara tumpang sari di areal replanting atau peremajaan sawit serta areal hiaten.

Hiaten adalah wilayah terbuka di perkebunan kelapa kelapa sawit yang terjadi akibat akibat kekosongan titik tanam.

Untuk beberapa provinsi, juga ditanam di lahan peremajaan sawit rakyat binaan.

Menurut Jatmiko, pemanfaatan daerah hiaten dengan sistem tanam tumpangsari tersebut.

Didukung bahwa jagung dapat tumbuh baik di bawah intensitas cahaya yang rendah atau di bawah naungan tajuk yang tinggi.

PalmCo juga berkolaborasi dengan pihak kepolisian, pemerintahan daerah setempat maupun berbagai pihak terkait lainnya.

Guna mengakselerasi, pelaksanaan penanaman jagung intercropping di areal peremajaan sawit.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Bisnispost.com dan Ekbisindonesia.com 

Simak juga berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Apakabartv.com dan Pusatsiaranpers.com

Informasi nasional dari pers daerah dapat dimonitor langsumg dari portal berita Sulawesiraya.com dan Harianjayakarta.com

Sedangkan untuk publikasi press release serentak di puluhan media lainnya, silahkan klik Persrilis.com atau Rilispers.com (150an media).

Untuk harga paket yang lebih hemat klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional).

Kami juga melayani publikasi press release di jaringan Disway Group (100an media), dan ProMedia Network (1000an media), serta media lainnya.

Untuk informasi, hubungi WhatsApp Center Pusat Siaran Pers Indonesia (PSPI): 0853155577880855777788808781555778808111157788.

Pastikan juga download aplikasi Hallo.id di Playstore (Android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik. Media Hallo.id dapat diakses melalui Google News. Terima kasih.

 

Berita Terkait

Soal Tudingan Kenaikan Harga Minyakita karena Ulah Oknum Pengusaha Curang, Ini Respons Mendag Budi Santoso
Punya 60 Hektare Kebun Sawit, IPB Gandeng BUMN Perkebunan untuk Bangun Pabrik Minyak Goreng
Mentan Amran Temukan Takaran Minyakita PT Kusuma Mukti Remaja dan PT Salim Ivomas Pratama Tak Sesuai
Jaga Pasokan dan Harga Pangan, Wamentan Sudaryono Sebut Operasi Pasar di Kantor Pos Bakal Dilanjutkan
PT Agrinas Ditunjuk Kementerian BUMN untuk Kelola Lahan Sawit Sitaan Duta Palma Seluas 221 Ribu Hektar
Mentan Andi Amran Sulaiman Sebut Operasi Pasar Stabilkan Harga Bahan Pokok Selama Ramadan
Dukung Bangun Sektor Pertanian Capai Swasembada Pangan, Anindya Bakrie Sebut Kadin Siap ‘All Out’
Sudaryono Sebut Koperasi Desa Merah Putih Tinggkatkan Ketahanan Pangan dan Kesejahteraan Desa
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:17 WIB

Soal Tudingan Kenaikan Harga Minyakita karena Ulah Oknum Pengusaha Curang, Ini Respons Mendag Budi Santoso

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:35 WIB

PTPN IV PalmCo Targetkan Tanam Jagung 3.000 Ha di Tahun 2025, Optimalkan Lahan Replanting Sawit

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:23 WIB

Punya 60 Hektare Kebun Sawit, IPB Gandeng BUMN Perkebunan untuk Bangun Pabrik Minyak Goreng

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:16 WIB

Mentan Amran Temukan Takaran Minyakita PT Kusuma Mukti Remaja dan PT Salim Ivomas Pratama Tak Sesuai

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:59 WIB

PT Agrinas Ditunjuk Kementerian BUMN untuk Kelola Lahan Sawit Sitaan Duta Palma Seluas 221 Ribu Hektar

Berita Terbaru